Pelatih Roberto Martinez yakin bintang-bintang utama timnas Belgia sudah tidak sabar ingin menghajar Jepang setelah diistirahatkan pada laga terakhir group saat melawan timnas Inggris di Piala Dunia 2018. Belgia memang mampu meraih poin sempurna di Grup G saat mengalahkan Inggris 1-0 di laga pamungkas, walaupun hanya menurunkan skuad lapis keduanya. Dengan status menjadi juara grup, […]