
Paul Pogba dan Alexis Sanchez menjadi pahlawan bagi United karena dari aksi keduanya mampu membalikkan keadaan dengan skor akhir Manchester City 2-3 Manchester United. Manchester City gagal mengunci gelar juara Premier League setelah dipermalukan Manchester United dengan skor 2-3 pada pekan ke-33 Premier League, Sabtu (7/4) malam WIB. Manchester City memang tampil meyakinkan di babak […]